Kriteria Pemetaan Tingkat Kualitas Permukiman

Pengertian Kualitas Permukiman Permukiman dan juga perumahan merupakan salah satu kebutuhan dasar manusia. Hal ini merupakan suatu faktor yang menunjukan suatu kualitas masyarakat. Permukiman adalah bagian dari lingkungan hidup di luar kawasan lindung, baik yang berupa kawasan perkotaan maupun pedesaan yang berfungsi sebagai lingkungan tempat tinggal atau lingkungan hunian dan tempat kegiatan yang mendukung prikehidupan…

Digital Elevation Model (DEM)

  1. Pengertian DEM   DEM adalah data digital yang menggambarkan geometri dari bentuk permukaan bumi atau bagiannya yang terdiri dari himpunan titik-titik koordinat hasil sampling dari permukaan dengan algoritma yang mendefinisikan permukaan tersebut menggunakan himpunan koordinat (Tempfli, 1991).   DEM merupakan suatu sistem, model, metode, dan alat dalam mengumpulkan, prosessing, dan penyajian informasi medan….

Landsat-8 (LDCM)

Landsat Data Continuity Mission (LDCM) atau dikenal juga dengan nama Landsat-8 merupakan satelit generasi terbaru dari Program Landsat. Satelit ini merupakan project gabungan antara USGS dan NASA beserta NASA Goddard Space Flight Center dan diluncurkan pada hari Senin, 11 Februari 2013 di Pangkalan Angkatan Udara Vandeberg, California–Amerika Serikat. Satelit Landsat 8 (OLI) LDCM (https://foresteract.com/) Satelit…

Kesepadanan Skala Peta Dan Resolusi Spasial Citra

Peta dalam geografi adalah gambar rupa bumi yang umumnya berbentuk dua dimensi statis. Pada peta terdapat skala yang menyatakan perbandingan antara ukuran objek di peta dengan ukuran sebenarnya di muka bumi. Skala 1:25.000 (1 berbanding 25.000) artinya adalah 1 satuan di peta sama dengan 25.000 satuan di muka bumi. Jika ukuran cm (centimeter) digunakan maka…